Produk ini menggunakan tema street fighter pada tampilannya, walaupun
untuk mesin nya dibuat berdasarkan mesin Fuel Injection 250CC kawasaki
ninja. Terlihat sangat gagah dan agresif untuk orang indonesia yang
kebanyakan menggunakan Motor sebagai alat transportasi sehari-hari.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar